Senin, 13 September 2010

PROSEDUR PENGGUNAAN KOMPUTER


PProsedur Mengaktifkan Komputer














 * Pastikan semua kabel power sudah terhubung dengan aliran listrik.Komputer memiliki prosedur yang harus kita perhatikan. Langkah pertama yang harus anda ketahui adalah bagaimana cara mengaktifkan dan mematikan komputer dengan benar.
Prosedur untuk mengaktifkan komputer dengan baik dan benar adalah:
* Hidupkan CPU (Central processing unit) dengan menekan tombol on atau power di casing.
* Hidupkan Monitor dengan menekan tombol on pada monitor.

2. Menjalankan Aplikasi























Setelah desktop muncul , kita bisa mulai menjalankan aplikasi. Aplikasi dapat dijalankan melalui Start menu (sebelah kiri desktop) ataupun dobel klik ikon shortcut pada desktop.
Kita dapat membuka lebih dari 1 aplikasi jika perlu , tetapi jika tidak terlalu perlu sebaiknya tidak terlalu banyak menjalankan aplikasi karena dapat memperlambat kinerja komputer.








3. Mematikan Komputer







* Tunggu hingga booting selesai, lalu akan muncul tampilan windows yang kita pergunakan. Prosedur untuk mematikan komputer dengan baik dan benar adalah:
* Klik tombol start yang berada pada taskbar.
* Lalu klik tombol Turn Off Computer.
* setelah muncul tampilan yang menampilkan 3 pilihan yaitu : 1. Standbay, 2 Turn Off, 3.Restart.
* Nah anda pilih yang turn off.
Apa dampak yang timbul akibat mematikan komputer tidak sesuai prosedur?
- Komputer lambat merespon
- Merusak hard disk + data2 yang tersimpan
- Registry windows jadi kacau
Prosedur penggunaan komputer dengan benar, yaitu sebagai berikut :
1. gunakan penstabil tegangan (stabilizer) untuk mengurangi akibat buruk dari tegangan listrik yang turun naik.
2. tata letak pemasangan kabel harus diperhatikan agar tidak semrawut
3. untuk menyalakan komputer, tekan tombol ON.
4. apabila anda menggunakan sistem operasi windows, masukkan username besertapassword-nya. Akhiri dengan menekan tombol enter atau klik OK. Password ibarat kunci. Jika anda kehilangan kunci rumah, anda tidak akan dapat masuk ke dalam rumah. Demikian juga dengan password. Jika anda lupa password komputer anda, anda tidak akan dapat menggunakannya.
Jika kunci dapat dibuat duplikatnya, tidak demikian dengan password. Meskipun demikian, orang yang iseng mengutak-atik komputer, dapat dengan mudah menduga suatu password. Oleh karena itu, pemilihan password harus memperhatikan hal-hal berikut :
a. gunakan kombinasi huruf besar, huruf kecil, karakter, dan numerik.
b. Jangan memakai password tanggal lahir, tempat lahir, nama teman dekat, nama saudara anda karena nama-nama tersebut mudah sekali didug
a oleh orang yang akan membongkar password komputer anda.
c. Sebaiknya, password tidak sama untuk semua dokumen atau keperluan lainnya.
d. Ubah password secara berkala dan jangan menyimpan salinan password di sembarang tempat
5. setelah berada di desktop, anda siap menggunakan program aplikasi perangkat lunak (software), misalnya : Ms Word, Ms Excel, atau permainan (game)
4. POSISI DUDUK YANG TEPAT SAAT DI DEPAN KOMPUTER





Bekerja di depan komputer sudah menjadi rutinitas bagi kita, baik itu pekerja kantoran ataupun bloggerseperti saya. Banyak dari kita yang menghabiskan waktu berjam-jam di depan komputer, ketika duduk bagian manakah yang sakit ? pinggang, tangan atau hampir seluruh tubuh anda yang sakit ?
Salah satu sebabnya adalah mungkin posisi duduk kita yang tidak ergonomis. Sebelum membahas bagaimana cara agar bekerja didepan komputer lebih ergonomis mungkin mari kita baca ulang tulisan saya mengenai tips sehat bekerja di depan komputer. Tetapi kali ini saya lebih membahas bagaimana agar posisi duduk kita ketika bekerja lebih ergonomis dan nyaman.
Berikut 9 tips agar posisi duduk ketika bekerja di depan komputer agar lebih ergonomis dan nyaman sehingga bebas dari rasa sakit pinggang dan sakit lainnya :
1. Gunakan kursi yang berkaki banyak, misalnya kaki lima. Ini be
rfungsi untuk menjaga stabilitas dudukan dan keseimbangan badan.
2. Pastikan kursi anda berada di atas karpet atau alas yang tidak licin sehingga tidak goyang.
3. Disamping menggunakan kursi yang berkaki lima, sebaiknya gunakan kursi yang dapat memutar sehingga pekerjaan “ mobile “ anda akan lebih mudah.
4. Pilih juga kursi yang dapat di atur tinggi rendahnya. Ini tentunya agar fleksibel dengan ukuran tinggi tubuh penggunanya.
5. Gunakan juga kursi yang mempunyai sandaran di punggung sehingga dapat menopang punggung dengan baik, bila tidak ada sebaiknya gunakan bantal.
6. Gunakan monitor yang lebar.
7. Atur senyaman mungkin resolusi monitor anda sehingga tidak melelahkan mata.
8. Pastikan tinggi meja dan kursi anda sesuai dengan tinggi tubuh anda.
9. Terakhir, pastikan lebar dudukan kursi sesuai dengan lebar bokong. Dapat di bayangkan ketika lebar dudukan kursi lebih kecil dari bokong anda ?

5. Cara Menjaga Mata Saat Menggunakan Komputer

 






















Dalam kehidupan sehari-hari kita dapat menemukan etika dala makan,, etika dalam bertamu dll,, tapi kita akan membahas etika dalam menggunakan komputer….
Biasanya dalam menggunakan komputer kita memiliki etika dalam hal internet… Dalam hal mempergunakan perangkat lunak yang asli,, yang berarti bukan bajakan… dengan menggunkan perangkat lunak yang asli kita dapat menerapkan etika dalam menggunakan komputer..
Selain itu kita juga harus memiliki etika untuk menyimpan data dalam internet agar tidak akan dirugikan oleh orang-orang membukanya. kita dapat menerapkan kurang lebih, 10 etika:
1. Jangan menggunakan komputer untuk merugikan orang lain
2. Jangan melanggar atau mengganggu hak atau karya komputer orang lain
3. Jangan memata-matai file-file yang bukan haknya
4. Jangan menggunakan komputer untuk mencuri
5. Jangan menggunakan komputer untuk memberikan kesaksian palsu
6. Jangan menduplikasi atau menggunakan software tanpa membayar
7. Jangan menggunakan sumberdaya komputer orang lain tanpa sepengetahuan yang bersangkutan
8. Jangan mencuri kekayaan intelektual orang lain
9. Pertimbangkan konsekuensi dari program yang dibuat atau sistem komputer yang dirancang
10. Selalu mempertimbangkan dan menaruh respek terhadap sesama saat menggunakan komputer
Kita dapat memulai untuk menerapi etika tersebut,, maka kita sudah menggunakan komputer dengan etika yang benar…
Kita dapat menggunakan komputer dengan mengikuti aturan Hak Cipta Perangkat Lunak. bila kita melanggarnya kita akan mendapat sankso hukum yang sesuai dengan pasal 72 UU Hak Cipta No.19 tahun 2002… bagi pengguna komputer yang ingin menggunakan program secra gratis dapat menggunkan software LinUX yang dapat di download dari internet.
Sekedar saran untuk kalian semua,, kita sebaiknya menggunakan software yang ASLI agar tidak melanggar Hak Cipta dan kita setidaknya menerapkan 10 etika dalam menggunakn komputer tersebut maka kita akan bebas dari hukum.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar